ASN Pemkot Gorontalo
Kabar Gembira untuk ASN Kota Gorontalo: TPP Desember Segera Dibayarkan
- calendar_month Selasa, 23 Des 2025
- visibility 42
- 0Komentar
nulondalo.com – Wali Kota Gorontalo, Adhan Dambea, mengumumkan kabar gembira bagi seluruh aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota Gorontalo. Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) bulan Desember akan segera dicairkan dalam waktu dekat. “TPP ASN (Bulan Desember) akan segera kita bayarkan,” ujar Wali Kota Adhan saat memberikan arahan pada apel kendaraan dinas operasional (KDO) pimpinan […]
