Ahmadiyah
Ahmadiyah merupakan sebuah aliran kepercayaan dalam Islam
Jemaat Ahmadiyah dan Ilusi Negeri Moderasi Beragama
- calendar_month Minggu, 16 Mar 2025
- visibility 24
- 0Komentar
Aneh bin ajaib. Kira-kira itu paling tepat untuk ditegaskan bagi bangsa yang katanya negeri penuh toleransi. Semua agama (6 agama), aliran kepercayaan dan pandangan keyakinan ada di negeri ini, beragam suku bangsa merupakan aneka kekayaan bangsa yang tidak dimiliki oleh bangsa lain di seantero dunia. Tapi sayangnya toleransi yang terbangun dalam diri sebagian masyarakat Muslim […]
Jika Ahmadiyah Mengakui Nabi Muhammad SAW, Maka Saya Ahmadiyah
- calendar_month Minggu, 16 Mar 2025
- visibility 44
- 0Komentar
Kira-kira pertama kali saya mendengar nama Ahmadiyah, itu sekitar tahun 1994 ketika masih duduk di bangku Madrasah Aliyah Limboto. Salah seorang guru saya menjelaskan tentang teologi pemikiran Islam. Guru saya lulusan IAIN Alauddin Makassar jurusan aqidah filsafat. Disela-sela ia menjelaskan tentang pemikiran Islam, ia menyentil soal Ahmadiyah , selain Mu’tazilah, Khawarij, Murji’ah, Syi’ah dan Sunni. […]
