Breaking News
light_mode
Trending Tags

Alissa Wahid

Jaringan Gusdurian Menilai Pemberian Gelar Pahlawan untuk Soeharto Bentuk Pengkhianatan terhadap Demokrasi

Jaringan Gusdurian Menilai Pemberian Gelar Pahlawan untuk Soeharto Bentuk Pengkhianatan terhadap Demokrasi

  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • account_circle Redaksi Nulondalo
  • visibility 25
  • 0Komentar

Momentum Hari Pahlawan yang seharusnya menjadi refleksi nilai-nilai perjuangan bangsa justru menimbulkan dilema nasional. Di tengah peringatan 10 November 2025, muncul polemik tajam atas keputusan pemerintah memberikan gelar Pahlawan Nasional kepada mantan Presiden Soeharto, sosok yang selama 32 tahun memimpin Indonesia di bawah rezim Orde Baru yang otoriter. Pemberian gelar tersebut menuai kritik keras dari […]

Alissa Wahid: Merawat Indonesia Tidak Cukup Hanya dengan Kata-kata

Alissa Wahid: Merawat Indonesia Tidak Cukup Hanya dengan Kata-kata

  • calendar_month Selasa, 29 Apr 2025
  • account_circle Suaib Pr
  • visibility 32
  • 0Komentar

Yogyakarta- Direktur Jaringan GUSDURian, Alissa Wahid, menyampaikan bahwa merawat Indonesia tidak cukup hanya dengan kata-kata, tetapi juga membutuhkan kerja nyata yang dapat dirasakan langsung oleh masyarakat. Menurut Alissa, menjaga dan merawat Indonesia bukanlah pekerjaan mudah seperti menyampaikan pidato di depan umum. Merawat Indonesia berarti harus hadir secara nyata dalam memelihara keberagaman dan kebersamaan di antara […]

Alissa Wahid dan Kartini yang Tak Pernah Selesai

Alissa Wahid dan Kartini yang Tak Pernah Selesai

  • calendar_month Selasa, 29 Apr 2025
  • account_circle Redaksi Nulondalo
  • visibility 21
  • 0Komentar

Setiap April, memori tentang Kartini akan menyeruak. Ia datang, dikenang, dirayakan, dan diabadikan. Di ruang kelas, anak-anak berseragam menggelar lomba busana adat. Di media sosial, ucapan selamat Hari Kartini berseliweran, disertai kutipan populer dan foto perempuan berkebaya. Sebuah ritual yang terasa akrab, bahkan otomatis. Tapi siapa Kartini yang sebenarnya sedang kita rayakan? Yang pasti bukan […]

expand_less